Skrinews1 - Pdt. Melky Wayangkau, S. Th: SETIA DALAM PERKARA KECIL.
suaraindonesia1
-
8/22/2020 03:17:00 PM
Yapen Waropen-Skrinews. Com. Pdt. M. Wayangkau, S. Th Selaku gembala jemaat GBI Bethesda Mariadei Serui. Sabtu, (22/08/2020).
Renungan Firman Tuhan.
Setia dalam perkara kecil (Lukas 19:11-27). Pendahuluan: Ada kerinduan untuk menjadi pemimpin besar, mempunyai tanggung jawab yang besar. Itu suatu kerinduan yang baik, tapi perlu belajar setia dulu dalam perkara kecil.
(Lukas 19:11-13).
Teks Firman Tuhan:
Untuk mereka yang mendengarkan Dia di situ (di rumah Zakheus), Yesus melanjutkan perkataanNya dengan suatu perumpamaan, sebab Ia sudah dekat Yerusalem dan mereka menyangka, bahwa Kerajaan Allah akan segera kelihatan.
Maka Ia berkata: "Ada seorang bangsawan berangkat ke sebuah negeri yang jauh untuk dinobatkan menjadi raja di situ dan setelah itu baru kembali. Ia memanggil sepuluh orang hambanya dan memberikan sepuluh mina kepada mereka, katanya: Pakailah ini untuk berdagang sampai aku datang kembali. (Mochtar)
Postingan Populer
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Telah terjadi musibah kebakaran yang menimpa warga desa Mali iha kecamatan Kodi Sumba Barat Daya Provinsi Nusa Tengg...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com--Tak Terima Namanya Dicatut Dan Dipalsukan Tanda Tangannya 2 (dua) Warga Desa Bandar Setia Dusun Karang R...
-
Salah satu penerima manfaat RLH 2023 hingga 2024 haknya belum diberikan oleh pemerintah desa waitaru SBD - SuaraIndonesia1.Com, Kementerian ...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com- Terkait Pemberitaan Pemalsuan Tanda Tangan 2 (dua) Warga Bandar Setia Dusun Karang Rejo Yang Berinisial S...
-
GOWA - JAKARTA | SKRINEWS. COM/ Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan, "Alumni dari SMA Salis angkatan 85 Sung...
-
Nasional-Skrinews.Com.Bitung. Seiring terjadi Kejadian perkelahian antar kampung tinombala atas dan bawah, kecamatan maesa, kelurahan p...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Program pemasangan meteran listrik gratis untuk masyarakat kurang mampu di Desa WeeKabala, Kecamatan Loura Sumba Bar...