Skrinews - TMMD 108 KODIM YAWA MASUKI TAHAPAN PENGECATAN RUMAH ELIPAS WAYOR
suaraindonesia1
-
7/25/2020 05:34:00 PM
Skrunews1 - Yapen, Pekerjaan pembangunan rumah warga Natabui dan Toweta dalam program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-108 Kodim 1709/Yawa di Distrik Yapen Barat terus dikebut agar selesai sebelum penutupan. Salah satunya adalah rumah milik Elipas Wayor yang sekarang dilaksanakan proses pengecatan, Sabtu (25/07/2020).
Rumah Elipas ini merupakan salah satu dari 13 rumah bantuan dari program TMMD Ke-108 yang kini sudah pada tahapan pengecatan rumah. Untuk warna cat pada bagian luar rumah digunakan warna hijau yang merupakan ciri khas TNI.
“Dengan menggunakan warna cat hijau yang merupakan warna khas TNI, hal ini dimaksudkan agar pemilik rumah selalu ingat bahwa Satgas TMMD Ke-108 dan masyarakatlah yang membangunnya,” ujar Serda Yudha Oropa yang saat itu tengah mengecat rumah TMMD.
Sementara itu Elipas Wayor pun mengaku senang karena sebentar lagi rumahnya pun akan selesai dibangun. “Kami sekeluarga sangat bersyukur dan berterima kasih dengan adanya TMMD dari Kodim 1709/Yawa yang mewujudkan impian kami memiliki rumah idaman,” ungkapnya.
Postingan Populer
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com- Terkait Pemberitaan Pemalsuan Tanda Tangan 2 (dua) Warga Bandar Setia Dusun Karang Rejo Yang Berinisial S...
-
Salah satu penerima manfaat RLH 2023 hingga 2024 haknya belum diberikan oleh pemerintah desa waitaru SBD - SuaraIndonesia1.Com, Kementerian ...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Telah terjadi musibah kebakaran yang menimpa warga desa Mali iha kecamatan Kodi Sumba Barat Daya Provinsi Nusa Tengg...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com--Tak Terima Namanya Dicatut Dan Dipalsukan Tanda Tangannya 2 (dua) Warga Desa Bandar Setia Dusun Karang R...
-
Nasional-Skrinews.Com.Bitung. Seiring terjadi Kejadian perkelahian antar kampung tinombala atas dan bawah, kecamatan maesa, kelurahan p...
-
GOWA - JAKARTA | SKRINEWS. COM/ Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan, "Alumni dari SMA Salis angkatan 85 Sung...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Program pemasangan meteran listrik gratis untuk masyarakat kurang mampu di Desa WeeKabala, Kecamatan Loura Sumba Bar...