Skrinews - Bupati Minta Kita Harus Satu Hati Bangun Kabupaten Sorong
suaraindonesia1
-
7/24/2020 02:00:00 PM
Pewarta:Rahman.P
Aimas,skrinews1.com
Bupati Sorong Johny Kamuru meminta kepada warganya harus satu hati dan satu visi untuk membangun daerah kita di wilayah ini.
“Hanya dengan cara itu saja kita bisa membangun Kabupaten Sorong ke arah yang lebih maju dan mandiri dalam berbagai aspek,” ujar Bupati Sorong.
Permintaan orang nomor satu di Kabupaten Sorong, saat menghadiri pengukuhan pengurus Majelis Ulama Indonesia (MUI) tingkat distrik (kecamatan), yang berlangsung di gedung Islamic Centre Nusantara, Kelurahan Klamalu, Distrik Mariat, Rabu (22/07-2020(.
“Kita harus tetap berkoordinasi, bekerja sama dan saling bersinergi bersama membina warga dan umat. “kita sama sama urus warga dan juga sama sama urus umat,”tandasnya.
Jadi, pemerintah dan MUI memiliki peran yang sama.
Selain itu, bupati himbau agar masyarakat dapat menjaga keberagaman, toleransi, dan menjaga kebersamaan. Karena Kabupaten Sorong sebagai barometer zona damai di Papua Barat.
Pengurus MUI yang dikukuhkan sebanyak 9 distrik, di antaranya Distrik Aimas, Mariat Mayamuk, Salawati, Moisigin, Seget, Salawati Selatan, Klamono dan Distrik Saigun.
Turut Hadir, Ketua DPRD Kabupaten Sorong Habel Yadanfle, perwakilan Polres Sorong, anggota DPRD Papua Barat, pengurus MUI Kabupaten Sorong serta tamu undangan.
Sumber:
(Bag. Prokopim/kk/2020)
Postingan Populer
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Telah terjadi musibah kebakaran yang menimpa warga desa Mali iha kecamatan Kodi Sumba Barat Daya Provinsi Nusa Tengg...
-
Salah satu penerima manfaat RLH 2023 hingga 2024 haknya belum diberikan oleh pemerintah desa waitaru SBD - SuaraIndonesia1.Com, Kementerian ...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com--Tak Terima Namanya Dicatut Dan Dipalsukan Tanda Tangannya 2 (dua) Warga Desa Bandar Setia Dusun Karang R...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com- Terkait Pemberitaan Pemalsuan Tanda Tangan 2 (dua) Warga Bandar Setia Dusun Karang Rejo Yang Berinisial S...
-
GOWA - JAKARTA | SKRINEWS. COM/ Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan, "Alumni dari SMA Salis angkatan 85 Sung...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Program pemasangan meteran listrik gratis untuk masyarakat kurang mampu di Desa WeeKabala, Kecamatan Loura Sumba Bar...
-
Nasional-Skrinews.Com.Bitung. Seiring terjadi Kejadian perkelahian antar kampung tinombala atas dan bawah, kecamatan maesa, kelurahan p...