Skrinews - Sulut Bertambah 9 Orang Positif Corona Dan Total Menjadi 114
suaraindonesia1
-
5/17/2020 11:45:00 AM
SKRINEWS - SULUT.
Setelah kemarin ketambahan 22 Kasus yang termasuk ketambahan kasus terbanyak dalam periode beberapa bulan ini, Sulut kembali ketambahan 9 kasus positif Covid-19. Hari ini 17/05 2020 Sulawesi Utara kembali mengumumkan 9 kasus Coronavirus Dieses dilansir dari laman http://pusatkrisis.kemkes.go.id/covid-19 total pasien kini mencapai 114 kasus positif Corona, sembuh 31 pasien dan meninggal tercatat sudah 9 orang.
Berdasarkan update disitus covid-19 di Indonesia hari ini mencapai 17.025 kasus positif, sembuh 1.089 jiwa yang meninggal dan 3.911 tercatat sebagai pasien yang sembuh. Angka kesembuhan ini secara tidak langsung memberikan kita signal bahwa virus ini bisa kita lawan dengan mengikuti protocol kesehatan yang dinjurkan oleh Pemerintah.
Sejak kemarin, 16/05 tercatat terjadi penambahan kasus positif sebanyak 529 pasien. Angka kenaikan ini masih menunjukkan keinaikan dibandingkan dengan hari-hari sebelumnya. Angka ini cenderung naik sejalan dengan aturan PSBB yang dilanggar oleh masyarakat.
Menurut juru bicara mengenai perkebangan Covid-19 di Sulut, Dr. Steven Dandel menjelaskan “ketambahan kasus di Indonesia, salah satunya ketambahan terbanyak ada di Sulawesi Utara yang selama seminggu ini ketambahan kasus sudah lebih dari 31 kasus”. Jelasnya
Lebih lanjut, Dr. Steven Dandel menekankan “Kasus terakhir ditemukan positif pada pria umur 30 tahun, yang berdasarkan laporannya tidak ada riwayat perjalanan”.
Hal ini menunjukkan bahwa di SULUT ada 114 kasus yang kemudian dikhawatirkan akan masih bertambah jika masyarakat masih saja nakal dan tidak mengikuti aturan atau protocol kesehatan dari pemerintah.
redaksi
Postingan Populer
-
Salah satu penerima manfaat RLH 2023 hingga 2024 haknya belum diberikan oleh pemerintah desa waitaru SBD - SuaraIndonesia1.Com, Kementerian ...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Telah terjadi musibah kebakaran yang menimpa warga desa Mali iha kecamatan Kodi Sumba Barat Daya Provinsi Nusa Tengg...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com--Tak Terima Namanya Dicatut Dan Dipalsukan Tanda Tangannya 2 (dua) Warga Desa Bandar Setia Dusun Karang R...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com- Terkait Pemberitaan Pemalsuan Tanda Tangan 2 (dua) Warga Bandar Setia Dusun Karang Rejo Yang Berinisial S...
-
GOWA - JAKARTA | SKRINEWS. COM/ Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan, "Alumni dari SMA Salis angkatan 85 Sung...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Program pemasangan meteran listrik gratis untuk masyarakat kurang mampu di Desa WeeKabala, Kecamatan Loura Sumba Bar...
-
Nasional-Skrinews.Com.Bitung. Seiring terjadi Kejadian perkelahian antar kampung tinombala atas dan bawah, kecamatan maesa, kelurahan p...