Skrinews - Satgas Raider 300 Sosialisasikan Tentang Bahaya Virus Covid-19
suaraindonesia1
-
4/01/2020 01:47:00 PM
Keerom skrinews.com
Kegiatan sosialisasi ini dilaksanakan dengan berkeliling mendatangi permukiman warga, meminta warga untuk tetap tenang dan terus menjaga kesehatan dengan tetap tinggal dirumah, menghindari keramaian dan tidak berkegiatan diluar jika tidak penting, karena Bahaya Virus Corona (Covid-19) sudah memasuki Wilayah Jayapura.
Hal tersebut yang di sampaikan Dansatgas Pamtas Yonif Raider 300/Bjw, Letkol Inf Ary Sutrisno S.I.P dalam rilis tertulisnya di Kabupaten Keerom, Papua. Rabu (01/4/2020)
Di jelaskan Dansatgas, Satgas Raider 300 bersama instansi kesehatan dan instansi masyarakat setempat akan terus melaksanakan sosialisasi tentang Covid-19, Utamanya di wilayah perbatasan RI-PNG yang jauh dan terpencil.
"Karena diwilayah tersebut sangat minim akan informasi-informasi terkini mengenai kesehatan. Dengan tujuan setiap warga masyarakat dapat bersama-sama mencegah penyebaran Virus Covid-19.
"Sosialisasi ini akan terus dilaksanakan hingga masa tanggap darurat berakhir pada Bulan Mei 2020." Tuturnya.
Danpos Yabanda Letda Inf Asep Nana dan Anggota beserta Instansi terkait di Kampung Yabanda, selain sosialisasi door to door, juga dilaksanakan dengan memasang dan membagikan brosur tentang pencegahan Virus Covid-19, Brosur dipasang ditempat-tempat fasilitas umum warga, seperti di Gereja, SD Inpres Yabanda, Kantor Desa dan masih banyak lainnya.
Dengan hal ini diharapkan warga dapat memahami akan bahaya yang ditimbulkan oleh Virus Corona (Covid-19), dengan demikian warga akan semakin sadar untuk membatu menghentikan bertambahnya jumlah kasus Corona yang ada di wilayahnya masing- masing.
Kepala Distrik Yaffi, Hery Wambes (43), mengucapkan Banyak Terima Kasih Kepada Pos Yabanda Satgas Pamtas RI-PNG Yonif Raider 300/Bjw, yang telah bersusah payah membantu pelaksanaan sosialisasi tentang pencegahan Virus Corona (Covid-19) diKampung Yabanda, yang salah satu Kampung Binaan Pos TNI. Sehingga warga dapat memahami dan menjaga diri dari Virus Covid-19 agar tidak sampai di wilayah Kampung yang mereka tinggali.
Pelaporan : Farid Rizal
Autentikasi
Papen Satgas Raider 300
Lettu Inf Dody Suyono
Postingan Populer
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Telah terjadi musibah kebakaran yang menimpa warga desa Mali iha kecamatan Kodi Sumba Barat Daya Provinsi Nusa Tengg...
-
Salah satu penerima manfaat RLH 2023 hingga 2024 haknya belum diberikan oleh pemerintah desa waitaru SBD - SuaraIndonesia1.Com, Kementerian ...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com--Tak Terima Namanya Dicatut Dan Dipalsukan Tanda Tangannya 2 (dua) Warga Desa Bandar Setia Dusun Karang R...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com- Terkait Pemberitaan Pemalsuan Tanda Tangan 2 (dua) Warga Bandar Setia Dusun Karang Rejo Yang Berinisial S...
-
GOWA - JAKARTA | SKRINEWS. COM/ Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan, "Alumni dari SMA Salis angkatan 85 Sung...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Program pemasangan meteran listrik gratis untuk masyarakat kurang mampu di Desa WeeKabala, Kecamatan Loura Sumba Bar...
-
Nasional-Skrinews.Com.Bitung. Seiring terjadi Kejadian perkelahian antar kampung tinombala atas dan bawah, kecamatan maesa, kelurahan p...