Skrinews - OPERASI KESELAMATAN MATOA 2020 ANGGOTA LANTAS POLRES BOVEN DIGOEL BERIKAN HIMBAUAN KEPADA MASYARAKAT
suaraindonesia1
-
4/15/2020 07:41:00 PM
BovenDigoel, skrinews.com
Pada hari Rabu tanggal 15 April 2020, Kasat Lantas Polres Boven Digoel Iptu Robert Rengil pimpin pelaksanaan Operasi Keselamatan Matoa 2020 di Boven Digoel.
Dalam operasi ini yang menjadi sasaran adalah pengendera sepeda motor yang tidak menggunakan helm berstandar sni dan roda empat yang tidak memiliki surat berkendara yang lengkap.
Penyampaian yang dilakukan dengan menyambangi masyarakat dan menggunakan pengeras suara mengedepankan penyampaian yang humanis Kasat Lantas juga menghimbau kepada masyarakat agar tetap berada di rumah saja dan apabila terpaksa keluar rumah karena ada hal-hal yang mendesak maka di wajibkan untuk menggunakan masker.
Kasat Lantas juga memberikan arahan terkait tidak mudik menjelang perayaan hari raya idul fitri, hal ini dimaksudkan untuk memutus rantai penyeberan covid-19.
Bagi pengendara yang tidak mematuhi peraturan berlalu lintas di kenakan sanksi berupa tilang yang sebelumnya sudah mendaptkan teguran di hari pelaksanaan operasi sebelumnya.
Dengan adanya operasi ini dengan mengedepankan penyampaian secara humanis diharapkan masyarakat dapat mematuhi aturan berlalu lintas serta mematuhi kebijakan pemerintah dalam penanganan penyebaran covid-19 khususnya di wilayah Kab. Boven Digoel.
Pelaporan : Rahman
Jayapura, 15 April 2020
Dikeluarkan oleh: Subbid Penmas Bid Humas Polda Papua, Alamat Jln. Dr. Sam Ratulangi no. 8 Jayapura, Papua Telp: 0967-52021. Kontak Person: Kasubbid Penmas Bid Humas Polda Papua, Kompol Anton Ampang,
Postingan Populer
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Telah terjadi musibah kebakaran yang menimpa warga desa Mali iha kecamatan Kodi Sumba Barat Daya Provinsi Nusa Tengg...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com--Tak Terima Namanya Dicatut Dan Dipalsukan Tanda Tangannya 2 (dua) Warga Desa Bandar Setia Dusun Karang R...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com- Terkait Pemberitaan Pemalsuan Tanda Tangan 2 (dua) Warga Bandar Setia Dusun Karang Rejo Yang Berinisial S...
-
Salah satu penerima manfaat RLH 2023 hingga 2024 haknya belum diberikan oleh pemerintah desa waitaru SBD - SuaraIndonesia1.Com, Kementerian ...
-
Nasional-Skrinews.Com.Bitung. Seiring terjadi Kejadian perkelahian antar kampung tinombala atas dan bawah, kecamatan maesa, kelurahan p...
-
GOWA - JAKARTA | SKRINEWS. COM/ Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan, "Alumni dari SMA Salis angkatan 85 Sung...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Program pemasangan meteran listrik gratis untuk masyarakat kurang mampu di Desa WeeKabala, Kecamatan Loura Sumba Bar...