POLRES GOWA SELALU DIHATI, SATLANTAS POLRES GOWA TERIMA 1 UNIT KENDARAAN OPERASIONAL BARU
suaraindonesia1
-
9/01/2019 06:05:00 PM
Gowa | SKRINEWS.COM/Kebahagiaan kini dirasakan jajaran Satuan Lalu Lintas Polres Gowa. Pasalnya, 1 (satu) unit kendaraan dinas operasional baru kini diterima oleh Satlantas Polres Gowa.
Kendaraan bermerk Toyota Rush yang sudah dimodifikasi dengan ornamen lalu lintas ini, diberikan oleh Korps Lalu Lintas Mabes Polri melalui Direktorat Lalu Lintas Polda Sulsel kepada Satlantas Polres Gowa, pada Sabtu (31/08) pagi tadi.
Adapun dari informasi yang dihimpun, Satlantas Polres Gowa kini diketahui telah memiliki 8 (delapan) unit kendaraan operasional, seiring dengan telah diterimanya 1 unit bantuan kendaraan yang baru.
Saat dikonfirmasi, Kapolres Gowa Akbp Shinto Silitonga, SIK., MSi mengungkapkan rasa bahagianya. "Dengan adanya mobil baru ini, diharapkan kinerja Satlantas Polres Gowa dapat lebih baik dan maksimal dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat, sehinggat fasiltas yang diterima juga dilakukan tepat pada sasarannya," jelasnya.
Kapolres pun meminta para personil Satlantas, agar selalu peka dan peduli terhadap kendaraan dinas, dengan senantiasa melakukan rutin pengecekan dan perawatan berkala, sehingga tidak terjadi kerusakan dan dapat digunakan kapanpun secara optimal.(*)
(Hariadi talli)
Postingan Populer
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Telah terjadi musibah kebakaran yang menimpa warga desa Mali iha kecamatan Kodi Sumba Barat Daya Provinsi Nusa Tengg...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com- Terkait Pemberitaan Pemalsuan Tanda Tangan 2 (dua) Warga Bandar Setia Dusun Karang Rejo Yang Berinisial S...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com--Tak Terima Namanya Dicatut Dan Dipalsukan Tanda Tangannya 2 (dua) Warga Desa Bandar Setia Dusun Karang R...
-
Salah satu penerima manfaat RLH 2023 hingga 2024 haknya belum diberikan oleh pemerintah desa waitaru SBD - SuaraIndonesia1.Com, Kementerian ...
-
Nasional-Skrinews.Com.Bitung. Seiring terjadi Kejadian perkelahian antar kampung tinombala atas dan bawah, kecamatan maesa, kelurahan p...
-
GOWA - JAKARTA | SKRINEWS. COM/ Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan, "Alumni dari SMA Salis angkatan 85 Sung...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Program pemasangan meteran listrik gratis untuk masyarakat kurang mampu di Desa WeeKabala, Kecamatan Loura Sumba Bar...