BREAKING NEWS
latest
header-ad

468x60

header-ad

WUJUD NYATA KEKOMPAKAN BABINSA DAN WARGA DESA WATUTUMOU 3


MINAHASA UTARA - Skrinews,
Babinsa Desa Watutumou 3 Kec. Kalawat Sertu Nico Supit melaksanakan kerja bakti pembersihan jalan utama masuk Desa Watutumou 3 Kec. Kalawat Kab. Minut, (15/2/2019).

Terlihat jelas kekompakan antara Babinsa dan warga. Dengan penuh semangat mereka bersama-sama membersihkan rumput, ada yang motong dahan dan ranting yang tidak rapi kemudian sampah-sampah dikumpulkan terus dibakar.

Babinsa Sertu Supit mengatakan, kegiatan membersihkan jalan ini untuk menggalang kekompakan warga Desa Watutumou 3. Selain itu juga untuk meningkatkan kepedulian terhadap lingkungan sekitar, sehingga jalan desa terlihat rapi dan tetap terjaga kebersihanya.

"Kegiatan pembersihan jalan secara bergotong-royong dengan masyarakat adalah salah satu wujud nyata kemanunggalan TNI dengan Rakyat," pungkasnya.

Arfan Monoarfa
« PREV
NEXT »