MINAHASA UTARA - Skrinews,
Anggota Babinsa jajaran Kodim 1310/Bitung yang ada di wilayah Kabupaten Minahasa Utara bersama masyarakat bahu membahu melaksanakan Bedah Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) di Desa Dimembe milik Ibu Janda Enggelin Pinontoan yang sudah memasuki tahap akhir pembuatan, (29/9/2018).
Bedah rumah tersebut dilaksanakan prajurit Kodim 1310/Bitung sebagai salah satu program kegiatan dalam rangkaian menyambut HUT TNI ke-73 tahun 2018.
"Kegiatan ini merupakan rangkaian untuk menyambut Hari Ulang Tahun TNI yang ke-73, yang sebelumnya telah dilaksanakan juga kegiatan lain berupa Donor Darah, Pemeriksaan dan Pengobatan Gratis serta Penanaman Pohon Mangrove. Masih ada lagi kegiatan yang nantinya akan dilaksanakan yaitu Pawai dan Sepeda Santai," Ungkap Dandim 1310/Bitung Letkol Inf Kusnandar Hidayat, S.Sos. saat ditemui.
Sebagai salah satu program kegiatan Bakti TNI Kodim 1310/Bitung dalam mengatasi kesulitan rakyat sekelilingnya dan merupakan wujud nyata kemanunggalan TNI dengan Rakyat. Sehingga menjadi wahana yang sangat bagus dalam melaksanakan komunikasi sosial kreatif dengan masyarakat, tandas Dandim.
Jhoni Katili
Postingan Populer
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Telah terjadi musibah kebakaran yang menimpa warga desa Mali iha kecamatan Kodi Sumba Barat Daya Provinsi Nusa Tengg...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com--Tak Terima Namanya Dicatut Dan Dipalsukan Tanda Tangannya 2 (dua) Warga Desa Bandar Setia Dusun Karang R...
-
Salah satu penerima manfaat RLH 2023 hingga 2024 haknya belum diberikan oleh pemerintah desa waitaru SBD - SuaraIndonesia1.Com, Kementerian ...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com- Terkait Pemberitaan Pemalsuan Tanda Tangan 2 (dua) Warga Bandar Setia Dusun Karang Rejo Yang Berinisial S...
-
GOWA - JAKARTA | SKRINEWS. COM/ Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan, "Alumni dari SMA Salis angkatan 85 Sung...
-
Nasional-Skrinews.Com.Bitung. Seiring terjadi Kejadian perkelahian antar kampung tinombala atas dan bawah, kecamatan maesa, kelurahan p...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Program pemasangan meteran listrik gratis untuk masyarakat kurang mampu di Desa WeeKabala, Kecamatan Loura Sumba Bar...