KOMITE OLAHRAGA NASIONAL INDONESIA Kab. GORONTALO ADAKAN PERTANDINGAN SEPAK BOLA RAYON LIMA BOLIYOHUTO CS
suaraindonesia1
-
7/25/2017 04:43:00 PM
SKRI (GORONTALO) 25 juli 2017,
Lapangan hijau desa sukamakmur Kec.
Tolangohula beserta masyarakat Boliyohuto cs diramaikan dengan adanya pertandingan sepak bola yang diadakan komite olahraga nasional indonesia sebanyak lima (5) kecamatan yang tergabung dalam Boliyohuto cs Kab. Gorontalo. Dalam pertandingan yang diadakan tersebut terlihat antusias para pemuda mengikuti pertandingan untuk memperlihatkan bakat yang dimiliki. Masyarakat menyambut baik adanya pertandingan sepak bola ini demi memupuk bakat para pemuda dan membangkitkan semangat olahraga dibidang sepak bola. Dalam acara sepak bola ini terlihat masyarakat berbondong-bondong meramaikan dan menyemarakkan pertandingan dalam membangun semangat para pemain. Tujuan diadakan pertandingan sepak bola ini untuk Memasyarakatkan olahraga di kalangan masyarakat ucap ketua panitia (liswan bano).
Pertandingan sepak bola tersebut juga menjadi salah satu ajang seleksi pemain terbaik dan kekompakan tim. Dua (2) tim terbaik yang terpilih akan mendapat kesempatan bertanding dalam pertandingan sepak bola tingkat Kabupaten. (Aris P)
Postingan Populer
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Telah terjadi musibah kebakaran yang menimpa warga desa Mali iha kecamatan Kodi Sumba Barat Daya Provinsi Nusa Tengg...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com--Tak Terima Namanya Dicatut Dan Dipalsukan Tanda Tangannya 2 (dua) Warga Desa Bandar Setia Dusun Karang R...
-
Tamiang Hulu- Suaraindonesia1com- Terkait Pemberitaan Pemalsuan Tanda Tangan 2 (dua) Warga Bandar Setia Dusun Karang Rejo Yang Berinisial S...
-
Salah satu penerima manfaat RLH 2023 hingga 2024 haknya belum diberikan oleh pemerintah desa waitaru SBD - SuaraIndonesia1.Com, Kementerian ...
-
GOWA - JAKARTA | SKRINEWS. COM/ Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan kebersamaan, "Alumni dari SMA Salis angkatan 85 Sung...
-
Nasional-Skrinews.Com.Bitung. Seiring terjadi Kejadian perkelahian antar kampung tinombala atas dan bawah, kecamatan maesa, kelurahan p...
-
SBD,SuaraIndonesia1.Com,Program pemasangan meteran listrik gratis untuk masyarakat kurang mampu di Desa WeeKabala, Kecamatan Loura Sumba Bar...